Pelatih Espanyol : Saya Menyesal Memuji Messi Di Derby Catalunya

Baca Juga
- Lionel Messi : Ronaldo Pemain Hebat
- Barcelona Manfaatkan Lionel Messi Untuk datangkan Pemain Bintang Ini
- Zinedine ZIdane : Real Madrid Tidak Puas Dengan Juara UEFA Super Cup
- Bursa Transfer : Real Madrid Targetkan Paulo Dybala
- Bursa Transfer : Jesus Navas Kembali Ke Klub Masa Kecilnya
- Iniesta : Pemain Barcelona Masih Percaya Sama Enrique
- Angel Di Maria : Saya Masih Ada Kemungkinan Gabung Barcelona
- Kemenangan Barcelona Atas Atletico Madrid Di Warnai Kontroversial
- Bursa Transfer : Chelsea Ingin Bajak Joao Cancelo Dari Valencia
- Bursa Transfer : Manchester United Luncurkan Tawaran Untuk Fabinho
- PSG Akan Lakukan Segala Cara Untuk Mendatangkan Alexis Sanchez
- Hazard Wajib Maksimalkan Pertandingan Sisa
- Ben Yedder : Saya Tak Menyesal Menolak PSG
- Sevilla Ingin Datangkan Lucas Perez Dari Arsenal
- Prediksi Bola Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Concacaf Trinidad Tobago vs Meksiko 29 Maret 2017
- Prediksi Bola International Friendly Prancis vs Spanyol 29 Maret 2017
- Prediksi Bola International Friendly Belanda vs Italia 29 Maret 2017
- Pelatih Espanyol : Saya Menyesal Memuji Messi Di Derby Catalunya
- Gara - Gara Lionel Messi Dan Suarez Sejarah Bisa Terulang
LAHANBET.COM - Manajer Espanyol, Quique Sanchez Flores belum lama ini telah mengakui bahwa ia merasa menyesal telah memuji superstar Barcelona, Lionel Messi, atas aksi yang dilakukan kapten timnas Argentina tersebut di derby Catalan pada akhir pekan lalu.
La Pulga tampil spektakuler di pertandingan melawan Espanyol yang berakhir dengan skor 4-1 untuk kemenangan Blaugrana. Ia memiliki peran besar dalam terciptanya 3 gol pertama timnya di laga tersebut, sebelum mencetak gol keempat raksasa Catalan.
Flores memberikan pujian kepada Messi usai derby Catalan berakhir, namun demikian, pada akhirnya ia menyesal melakukannya dan meminta maaf kepada pada pendukung timnya.
Baca Juga : Raiola : Balotelli Berpotensi Kembali Ke Inggris
“Saya minta maaf, saya tidak pernah memiliki maksud menyakiti perasaan para penggemar Espanyol,” tutur Flores, seperti dikutip surat kabar Spanyol, Marca.
“Saya tidak tahu dengan pasti sejarah klub ini selama 116 tahun, karena saya tiba di sini tiga bulan yang lalu, namun saya ingin orang-orang senang dan menikmati diri mereka, saya mohon maaf.
“Saya melakukan sesuatu dengan spontan dan saya hanya coba memperlakukan semua lawan dengan cara yang terbaik. Saya begitu menghormati fans Espanyol yang selalu luar bisa,” pungkasnya.
0 komentar:
Posting Komentar