Hans-Joachim Watzke : Aubameyang Bisa Pergi Jika Harganya Cocok

Baca Juga
- Bursa Transfer : Manchester United Luncurkan Tawaran Untuk Fabinho
- PSG Akan Lakukan Segala Cara Untuk Mendatangkan Alexis Sanchez
- Hazard Wajib Maksimalkan Pertandingan Sisa
- Ben Yedder : Saya Tak Menyesal Menolak PSG
- Sevilla Ingin Datangkan Lucas Perez Dari Arsenal
- Prediksi Bola Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Concacaf Trinidad Tobago vs Meksiko 29 Maret 2017
- Prediksi Bola International Friendly Prancis vs Spanyol 29 Maret 2017
- Prediksi Bola International Friendly Belanda vs Italia 29 Maret 2017
- Watzke : Saya Dapat Ancaman Pembunuhan
- Reus Ke Arsenal? Ini Kata Direktur Olahraga Borussia Dortmund
- Bayern Munchen Layangkan Tawaran Ke Dua Untuk Gelandang Tottenham Hotspur
- Bayern Munchen Tidak Senang Dengan Cedera Yang Di Alami Franck Ribery
- Ini Komentar Matt Hummels Tentang Corentin Tolisso
- Aubameyang Ingin Keluar Dari Borussia Dortmund
- Borussia Dortmund Pertimbangkan Tawaran Yang Datang Untuk Aubameyang
- Aubameyang : Borussia Dortmund Tidak Selevel Dengan Barca, Bayern Ataupun Real Madrid
- Bursa Transfer : Chelsea Ingin Bajak Joao Cancelo Dari Valencia
LAHANBET.COM - CEO Borussia Dortmund, Hans-Joachim Watzke mengakui jika striker andalan timnya, Pierre-Emerick Aubameyang bisa pergi jika ada klub yang memberikan penawaran yang sesuai. Meskipun demikian, ia tetap meyakini jika bomber asal Gabon itu akan tetap bertahan.
Seperti diketahui, dalam beberapa pekan terakhir Aubameyang sering dikabarkan bakal hengkang dari Westfalen Arena, dengan Real Madrid menjadi klub yang paling serius ingin mendatangkannya.
Namun Watzke merasa jika tidak ada yang perlu dikhawatirkan mengenai masa depan pemain 27 tahun tersebut.
“Saya tidak berpikir ada berapa banyak klub yang menginginkan Aubameyang,” kata Watzke kepada Bild.
“Telah ada banyak pembicaraan tentang transfer Aubameyang dalam dua atau tiga tahun terakhir, tapi dia masih di Dortmund. Cerita yang sama dengan Marco Reus, karena ia juga pernah dikabarkan akan hengkang. Tapi sampai saat ini dia masih bertahan di sini.
“Tentu saja setiap orang memiliki harga dalam sepakbola, terlepas dari siapa yang tengah kita bicarakan. Tapi kami tidak berpikir tentang transfer untuk saat ini. Karena memang tidak ada yang terjadi saat ini.
“Dan jika ada tawaran datang yang tepat, maka kami akan duduk bersama membicarakannya. Tapi hal itu bukan berarti dia pasti akan hengkang, karena Auba masih memiliki kontrak panjang di sini (sampai 2020),” pungkasnya.
0 komentar:
Posting Komentar