LAHANBET.COM - Striker andalan Bayern Munich, Robert Lewandowski mengungkapkan bahwa Jurgen Klopp adalah pelatih yang sangat berjasa dalam kariernya.
Robert Lewandowski : Klopp Tingkatkan Penyelesaian Saya

Baca Juga
- Prediksi Bola Jepang vs Australia 31 Agustus 2017 | Bandar Bola Piala Dunia 2018
- Prediksi Bola Thailand vs Iraq 31 Agustus 2017 | Agen Bola Piala Dunia 2018
- Bursa Transfer : Chelsea Ingin Bajak Joao Cancelo Dari Valencia
- Bursa Transfer : Manchester United Luncurkan Tawaran Untuk Fabinho
- PSG Akan Lakukan Segala Cara Untuk Mendatangkan Alexis Sanchez
- Hazard Wajib Maksimalkan Pertandingan Sisa
- Ben Yedder : Saya Tak Menyesal Menolak PSG
- Sevilla Ingin Datangkan Lucas Perez Dari Arsenal
- Prediksi Bola Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Concacaf Trinidad Tobago vs Meksiko 29 Maret 2017
- Prediksi Bola International Friendly Prancis vs Spanyol 29 Maret 2017
- Prediksi Bola International Friendly Belanda vs Italia 29 Maret 2017
- Bayern Munchen Layangkan Tawaran Ke Dua Untuk Gelandang Tottenham Hotspur
- Bayern Munchen Tidak Senang Dengan Cedera Yang Di Alami Franck Ribery
- Ini Komentar Matt Hummels Tentang Corentin Tolisso
- Robert Lewandowski : Klopp Tingkatkan Penyelesaian Saya
- Manchester United Lolos Ke Final EFL, Mourinho Sindir Jurgen Klopp
- Legenda Bayern : Lewandowski Adalah Penyerang No 9 Terbaik Di Dunia
Klopp sendiri mendatangkan Lewandowski ke Borussia Dortmund dari Lech Poznan pada tahun 2010 silam dengan nilai transfer hanya sebesar 4 juta Pounds atau setara dengan 66 miliar Rupiah. Namun, bersama Klopp striker asal Polandia itu menjelma sebagai salah satu striker tajam dengan mencetak 103 gol dari 187 penampilannya bersama Borussia Dortmund.
Ia pun mengakui bahwa Klopp adalah pelatih yang mampu meningkatkan kemampuan finishing touch-nya dalam bermain sepakbola.
“Bersama Klopp, saya melihat untuk yang pertama kalinya betapa pentingnya bekerja keras di dalam pelatihan,” kata Lewandowski kepada Times.
AGEN BOLA | BOLA ONLINE | BOLA NEWS | BERITA BOLA | TIMNAS INDONESIA|
“Saya tahu apa yang harus saya lakukan di lapangan ketika saya tidak membawa bola. Anda bisa melihat bagaimana sekarang Liverpool bermain dengan menekan, itulah yang saya pelajari dari dia.
“Dia meningkatkan finishing saya. Karena ketika saya datang ke Dortmund, finishing saya buruk. Dia lantas mengatakan kepada saya, ia menunjukkan apa yang harus saya lakukan. Dia membuat karier saya menjadi lebih baik,” pungkasnya.
Lewandowski sendiri akhirnya bergabung bersama Bayern Munich dengan status bebas transfer pada musim panas 2014 silam.
Baca Juga :
0 komentar:
Posting Komentar